Layanan Pra Cetak
Proofreading / Eja Bahasa

Menghidupkan Buku Anda dengan Desain Kover yang Memikat

Apa Itu Proofreading

Proofreading adalah aktivitas memeriksa kesalahan dalam teks dengan cermat sebelum dipublikasikan atau dibagikan. Ini adalah tahap paling akhir dari proses penulisan, ketika Anda memperbaiki kesalahan ejaan dan tanda baca kecil, kesalahan ketik, masalah pemformatan, dan inkonsistensi.

Layanan Jasa Proofreading Naskah

Tentang Jasa Proofreading Kami

  1. Proofreading adalah membaca ulang kembali untuk memeriksa sebuah penulisan untuk mengetahui apakah ada yang salah atau tidak. Hal ini sangat penting dilakukan bagi Anda yang sedang menyelesaikan tugas akhir.
  2. Proofreading sangat berguna untuk meminimalisir kesalahan-kesalahan yang terjadi pada penulisan yang mungkin terjadi ketika Anda menulis, khususnya menulis menggunakan bahasa Inggris. Jika dilihat-lihat tugas proofreading memang sangat mudah. Tetapi jauh dari kenyataannya. Tetapi semua itu tergantung bagaimana setiap orang menilainya. Karena jika sudah benar-benar mencintai pekerjaan ini, maka tidak akan merasa kesusahan malah merasa nyaman dan menyenangkan.

Tahapan Pembuatan Proofreading

Apa saja yang diperbaiki dalam proofreading? Berikut rinciannya:

  • Mengecek ejaan. Ejaan ini mengacu pada KBBI, tetapi terdapat beberapa kata yang merupakan gaya dari penerbit
  • Pemenggalan kata yang mengacu pada KBBI.
  • Konsistensi terhadap nama dan istilah.
  • Memperhatikan judul dan penomoran bab.
  • Memperhatikan tanda baca

Model Kerja Proofreading

Apa saja yang diperbaiki dalam proofreading? Berikut rinciannya:

  • Mengecek ejaan. Ejaan ini mengacu pada KBBI, tetapi terdapat beberapa kata yang merupakan gaya dari penerbit
  • Pemenggalan kata yang mengacu pada KBBI.
  • Konsistensi terhadap nama dan istilah.
  • Memperhatikan judul dan penomoran bab.
  • Memperhatikan tanda baca

Target Hasil Proofreader

  • Susunan kalimat yang mudah dicerna dan bisa dipahami oleh siapapun yang membacanya, sehingga tidak ada lagi susunan kalimat yang tidak bisa dipahami maknanya oleh semua kalangan.
  • Susunan kalimat sudah bisa sesuai dengan EYD
  • Mengurangi kesalahan ketikan pada naskah terjemah

Harga Layanan Proofreading

Harga Layanan

Rp. 5000 / Hal
  • Naskah Hal A4 Spasi 1,5

Ketentuan Layanan

Pastikan hal-hal berikut ini sudah ada pada naskah Anda sebelum mengirimkan ke kami:

  • Format file atau naskah ukuran A4 dengan spasi 1,5
  • File dikirimkan ke email redaksibintangsemesta@gmail.com
  • Proses pengerjaan antara 3-6 hari
  • Setelah selesai hasil kami berikan ke penulis 
  • Revisi bisa dilakukan 1-2 kali

Kenapa Memilih Jasa Layanan Proofreading Kami

Profesional Terpercaya

Tim kami terdiri dari para profesional berpengalaman yang telah bekerja di industri penerbitan selama bertahun-tahun, memastikan kualitas tinggi dan keakuratan dalam setiap proyek.

Layanan Lengkap

Kami menyediakan layanan komprehensif mulai dari editing, proofreading, layout, desain kover, hingga penerjemahan, sehingga semua kebutuhan pra cetak Anda terpenuhi di satu tempat.

Kualitas Terjamin

Kami berkomitmen untuk memberikan hasil terbaik dengan standar tinggi dalam setiap aspek pekerjaan, memastikan kepuasan dan kepercayaan klien.

Harga Kompetitif

Kami menawarkan harga yang kompetitif tanpa mengorbankan kualitas, sehingga Anda mendapatkan nilai terbaik untuk investasi Anda dalam proyek buku.

Proses Tercepat

Dengan sistem kerja yang efisien dan tim yang berdedikasi, kami memastikan proyek Anda selesai tepat waktu tanpa mengurangi kualitas hasil akhir.

Kustomisasi Fleksibel

Kami memahami bahwa setiap proyek memiliki kebutuhan unik, sehingga kami menyediakan solusi yang disesuaikan dengan kebutuhan Anda, memberikan hasil yang sesuai dengan harapan Anda.

Profesionalisme dalam Setiap Halaman

Solusi Pra Cetak Terpercaya