Teknologi dan Penulisan

Elicit: Pengertian, Fungsi, dan Manfaat bagi Mahasiswa dan Dosen

Di era serba digital, aktivitas akademik semakin terbantu oleh berbagai tools berbasis kecerdasan buatan. Salah satu tools yang kini banyak digunakan oleh mahasiswa dan dosen adalah Elicit. Tool ini hadir sebagai asisten riset yang mampu mempercepat proses pencarian, analisis, dan pengolahan referensi ilmiah. Oleh karena itu, memahami pengertian, fungsi, dan manfaat Elicit menjadi hal yang […]

Elicit: Pengertian, Fungsi, dan Manfaat bagi Mahasiswa dan Dosen Read More »

7 Tips Menggunakan Mendeley agar Efisien dan Profesional

Dalam dunia akademik, keakuratan sitasi dan manajemen referensi adalah hal yang tak bisa diabaikan. Peneliti dan mahasiswa sering kali menghabiskan waktu berjam-jam hanya untuk menata daftar pustaka. Namun, dengan hadirnya Mendeley, semua proses itu bisa dilakukan secara otomatis dan rapi. Meski begitu, tidak semua pengguna memanfaatkan fitur Mendeley secara optimal. Karena itu, berikut tujuh tips

7 Tips Menggunakan Mendeley agar Efisien dan Profesional Read More »

5 Rekomendasi Tools AI yang Membantu Sistem Belajar Mengajar

Pendidikan Era Digital Di era pendidikan digital, dosen dan mahasiswa membutuhkan alat yang mampu meningkatkan efektivitas proses belajar mengajar. Teknologi berbasis AI hadir sebagai solusi yang dapat membantu dalam pembuatan materi pembelajaran lebih menarik, interaktif, dan mudah dipahami. Untuk itu, berikut minpus berikan 5 rekomendasi tools AI yang dapat Sobat gunakan untuk mendukung kegiatan belajar

5 Rekomendasi Tools AI yang Membantu Sistem Belajar Mengajar Read More »

AI dan Transformasi Pembelajaran di Kampus

Artificial Intelligence (AI) bukan lagi sekadar istilah futuristik yang cuma ada di film-film sains fiksi. Sekarang, AI sudah nyata hadir di sekitar kita, bahkan di dunia pendidikan, khususnya di lingkungan kampus. Banyak mahasiswa dan dosen mulai merasakan langsung bagaimana AI mengubah cara belajar, cara mengajar, dan cara berinteraksi di perguruan tinggi. Kalau dulu belajar di

AI dan Transformasi Pembelajaran di Kampus Read More »

Mengenal Creative Commons: Hak Cipta di Era Internet

Apakah Sobat pernah bingung tentang izin menggunakan gambar, musik, atau artikel dari internet untuk tugas, konten media sosial, atau proyek kreatif? Di era digital seperti sekarang, berbagi dan menggunakan karya orang lain memang jadi lebih mudah. Namun, di balik kemudahan itu, ada aturan soal hak cipta yang tidak boleh diabaikan. Untungnya, ada solusi yang bikin

Mengenal Creative Commons: Hak Cipta di Era Internet Read More »

Perkembangan Tren Buku Elektronik di Indonesia

Industri penerbitan di Indonesia mengalami transformasi signifikan seiring dengan kemajuan teknologi digital, khususnya dalam bidang buku elektronik atau e-book. Dalam beberapa tahun terakhir, e-book bukan hanya menjadi alternatif bagi buku cetak, melainkan telah berkembang menjadi media yang interaktif, accessible, dan semakin menarik minatberbagai kalangan pembaca. Artikel ini akan mengulas perkembangan tren buku elektronik di Indonesia,

Perkembangan Tren Buku Elektronik di Indonesia Read More »

open book lot

8 Perangkat Lunak Penulisan Buku AI Gratis Terbaik yang Harus Anda Miliki

Pendahuluan: Mengapa Perangkat Lunak AI untuk Penulisan Buku Penting? Dalam era digital yang semakin maju, perangkat lunak kecerdasan buatan (AI) telah menjadi alat yang sangat berharga bagi para penulis buku. Penggunaan perangkat lunak AI untuk penulisan tidak hanya meningkatkan produktivitas, tetapi juga membantu penulis dalam menemukan ide-ide kreatif dan menyusun konten dengan cara yang lebih

8 Perangkat Lunak Penulisan Buku AI Gratis Terbaik yang Harus Anda Miliki Read More »